Cara Ambil Video TikTok Tanpa Watermark - Begini Caranya
Cara Ambil Video TikTok Tanpa Watermark - Bisa dilakukan tanpa aplikasi bahkan gratis. Jika anda tertarik dan ingin tahu lebih dalam cara mengambil video tiktok no watermarik, simak yuk.
Jarumtekno.com - Media sosial sangat ini sangat beragam sekali, dari facebook hingga instagram yang selalu memberikan hiburan dari gambar hingga video pendek.
Salah satu media sosial yang trending adalah aplikasi tiktok. Tiktok adalah sebuah aplikasi yang memberikan video-video pendek dan memberikan banyak fitur yang menarik.
Dengan ada aplikasi tiktok, anda dapat menghibur diri, dari membuat video sendiri ataupun menonton video tiktok orang lain yang disukai. Sebagai pengemar dari tiktok, anda pasti ingin sekali ambil video tiktok yang tanpa watermarknya.
Tujuan ambil video tiktok adalah untuk bahan koleksi ataupun untuk di upload ulang di YouTube maupun Facebook. Pendownload video tiktok tanpa watermark bisa dilakukan di android maupn telegram.
Anda juga bisa menggunakan Save From TikTok No Watermark untuk unduh video yang di ambil. Terkadang dengan save from terkadang masih ada watermarknya.
Cara menghilangkan watermark tiktok sangat bisa dilakukan, tetapi tidak 100% berhasil. Mengapa karena dari pihak TikTok ingin melindungi pengguna dengan baik. Jika anda ingin upload ulang lebih baik menggunakan watermark saja.
Cara Ambil Video TikTok Tanpa Watermark Dengan SSSTIKTOK.OI
- Buka aplikasi Tiktok anda, Pastikan sudah memiliki akun.
- Selanjutnya cari video tiktok viral yang di ingin ambil
- Kemudian Pilih Menu Simbol Titik tiga, Lalu Salin Tautan Video tersebut.
- Tahap berikutnya masuk ke https://ssstiktok.oi/
- Paste Link yang Di Copy tadi pada tempat yang tersedia.
- Tunggu Proses, akan muncul 4 pilihan, pilih saja yang Menu Without Watermark.
- Selesai.
Untuk mengetahui apakah sudah berhasil video tiktok tanpa watermark tersimpan. Silahkan buka gallery hp anda. Atau bisa juga langsung menuju folder unduhan video.
Baca juga: Cara Menambah Followers Tik Tok Dengan Cepat
Cara Download Video Tiktok TikTok Tanpa Watermark Dengan Snaptik
- Buka aplikasi Tiktok anda, Pastikan sudah memiliki akun.
- Selanjutnya cari video tiktok viral yang di ingin ambil
- Kemudian Pilih Menu Simbol Titik tiga, Lalu Salin Tautan Video tersebut.
- Tahap berikutnya masuk ke https://snaptik.app/
- Paste Link yang Di Copy tadi pada tempat yang tersedia.
- Tunggu Proses sampai muncul menu download
- Jika sudah ada video langsung saja unduh dan Selesai.
Jika anda ingin sekali mengupload ulang dari hasil video tiktok tadi lebih baik ada watermarknya. Dengan hal tersebut dapat memberikan keuntungan ke dua pihak. Bagi yang ingin mendapatkan video berkualitas baca juga: Download Aplikasi Tiktok Versi 12.3.5 Apk Free
Jika tidak ada watermark, anda telah melakukan pencurian karya cipta milik orang lain dan bisa menjadi merugikan diri sendiri. Oleh sebab itu, gunakan sewajarnya saja dan bisa menghibur.
Demikianlah informasi yang menarik tentang Cara Ambil Video TikTok Tanpa Watermark - Begini Caranya semoga bermanfaat dan berguna.